Kali ini kita mencoba berbagi tips sebelum ML ya…
- Sebelum ML usahakan untuk membersihkan area kemaluan terlebih Dahulu
- Hati-hati dalam mencukur daerah kemaluan, karna dapat menyebabkan infeksi
- Bila menggunakan kondom, pastikan ukurannya tepat/pas. Karna bila tidak pas, akan menyebabkan rasa tidak nyaman
- Minum alkohol jangan berlebihan. Karena bila berlebihan tidak akan merasakan kenyamanan saat ML
- Usahakan buang air kecil setelah ML. Bakteri akan ikut keluar bersaaman dengan keluarnya air serta saat dilakukan pembersihan di area kemaluan
Mungkin masih banyak lagi atau ada hal-hal yang lain yang perlu di perhatikan. Namun hal yang terpenting adalah jaga selalu kebersihan agar menciptakan rasa nyaman saat berhubungan seksual.
www.dokterandi.com
Klik: http://www.dokterandi.com/2017/08/15/3563/
Facebook: Dr Andi Sugiarto – Dr Seksologi
Twitter: @andisugi
Ig: dokter_andi