Asparagus Membantu mencegah Ejakulasi Dini

asparagus1

Ejakulasi Dini merupakan momok yang menakutkan juga memalukan bagi pria dalam berhubungan intim, ini hampir dialami pria diseluruh dunia stress, kelelahan, makanan-makanan berminyak menjadi penyebab utama dalam gangguan tersebut. Sudah bukan rahasia lagi bagi semu pria menginginkan bisa lebih tahan lama diatas ranjang, karena tahan lama merupakan simbul lelaki sejati.

Bila Anda termasuk dalam katagori kebanyakan pria dan ingin pria menjadi perkasa mulailah perbanyak mengkonsumsi makanan yang bisa bikin pria tahan lama diatas ranjang.

Makanan tersebut adalah makanan yang mengandung seng (zinc ), minyak ikan, vitamin E, sayur segar dan buah-buahan, bila Anda menderita ejakulasi dini sebaiknya hindari makanan yang tinggi lemak, terlalu banyak gula karena itu semua bisa lebih memperburuk keadaan Anda.

Asparagus untuk mencegah ejakulasi dini. Sayuran ini merupakan sayuran super yang dapat memberikan keuntungan terhadap peningkatan kemampuan seksual bagi para pengkonsumsinya.

Asparagus dikaitkan dengan beberapa manfaat kesehatan pada pria, seperti misalnya meningkatkan gairah seks pada pria. Kandungan mineral dan vitamin E yang tinggi dalam sayuran ini juga dapat meningkatkan fungsi hormon pada pria.

TAPI YA… tetep harus diperhatikan, bila ejakulasi dini anda sangat bermasalah, tetap saja harus di konsultasikan dan diperiksakan kepada dokter terkait agar dapat penanganan yang lebih baik.

www.dokterandi.com

Klik: http://www.dokterandi.com/2017/06/06/asparagus-memb…ejakulasi-dini/

Facebook: Dr Andi Sugiarto – Dr Seksologi

twitter: @andisugi

ig: dokter_andi

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *