Manfaat buah nanas bagi tubuh anda adalah sebagai peningkat energi tubuh anda karena dalam nanas terdapat potasium dan vitamin B. Nanas juga mengandung Enzim bromelain yang dapat meningkatkan libido pria.Nanas juga memiliki kandungan vitamin C serta A yang berbentuk antioksidan hingga dapat mencegah radikal bebas. Berdasarkan penelitian Wend an Wroslstad dari Oregon State University. Jika seseorang mengalami tekanan pikiran , mengkonsumsi buah nanas akan menciptakan rasa bahagia dan secara tidak di sadari dapat menghilangkan stres karena terdapat kandungan seratonin.