Good Housekeeping
Tanya Dr. Andi :
- Saya sudah menikah dan memiliki satu balita. Akhir-akhir ini saya merasa sakit setiap kali melakukan hubungan intim sehingga merasa tidak nyaman. Apakah masalahnya ? Bagaimana mengatasinya? (Vanesa, Jakarta)
- Saya ingin mencoba menggunakan tampon saat menstruasi, tapi saya meragukan keamanannya. Apa lagi saya pernah mendengar tentang Toxic Shock Syndrome (TSS). Apa sebenarnya TSS itu, dan apa kaitannya dengan tampon? (Frida, Bandung)
Dr. Andi Sugiarto, SpRM Seksologi Semarang